Model rambut untuk wajah bulat ada banyak sekali yang bisa anda terapkan. Bentuk wajah bulat bisa menjadi masalah tersendiri bagi anda para wanita berwajah bulat. Terutama bagi anda yang memiliki kurang referensi model potongan rambut untuk disesuaikan dengan bentuk wajah anda. Bagi anda yang memiliki bentuk wajah bulat dan berencana untuk mengganti model rambut anda, anda bisa mempertimbangkan beberapa jenis model potongan rambut berikut. Dijamin, dengan tips model rambut untuk wajah bulat ini, anda akan lebih percaya diri terhadap penampilan anda. Berikut ini adalah beberapa jenis model rambut untuk wajah bulat yang bisa memberikan kesan fresh dan segar pada penampilan anda.
Model Rambut untuk Wajah Bulat Agar Wajah Terlihat Lebih Tirus
Model rambut yang tepat merupakan salah satu faktor yang sangat mempengaruhi penampilan anda. Untuk bisa mendapatkan penampilan yang cantik dan menarik, model rambut yang tepat akan sangat membantu anda untuk mempercantik penampilan anda. Oleh karena itu saat berencana memotong rambut sebaiknya anda mempertimbangkannya dengan matang. Anda bisa berkonsultasi dengan hairstylist langganan anda untuk memperoleh saran model rambut untuk wajah bulat. Model rambut yang tepat untuk bentuk wajah yang bulat adalah model rambut yang bisa membantu anda menyamarkan bentuk wajah anda yang bulat dan membuatnya terlihat lebih panjang dan tirus. Untuk itu anda sebaiknya menerapkan model rambut yang bervolume di bagian kepala anda. Selain itu, jika anda suka dengan penampilan berponi, anda bisa menerapkan poni miring sehingga wajah anda nampak lebih panjang dari yang sebenarnya. Selain itu, untuk model rambut untuk wajah bulat pastikan anda menghindari potongan rambut sedagu yang akan membuat wajah anda tampak lebih bulat.
Model Rambut Layer untuk Model Rambut untuk Wajah Bulat
Wajah bulat merupakan salah satu bentuk wajah yang sangat mudah dikenali. Bentuk wajah bulat memiliki panjang dan lebar yang hampir sama, selain itu bentuk lekukan wajah juga terlihat sangat halus. Hal ini membuat wajah anda terlihat lebih tembem atau chubby yang berakibat memberikan kesan bahwa anda gemuk hanya dengan sekali melihat bentuk wajah bulat anda. Salah satu cara untuk mengatasi beberapa hal tersebut antara lain adalah dengan menerapkan model rambut untuk wajah bulat yang sesuai, sehingga membuat wajah anda yang bulat terlihat lebih tirus. Salah satu model potongan rambut yang bisa anda terapkan untuk memperoleh kesan wajah yang lebh tirus adalah dengan memotong rambut anda dengan model rambut layer. Model potongan rambut ini efektif untuk menutupi muka tembam anda sehingga anda terlihat lebih kurus. Model rambut ini bisa diaplikasikan untuk rambut lurus maupun ikal atau keriting, baik panjang maupun yang semi panjang. Model rambut layer tidak pernah out of fashion, selalu serasi sebagai model rambut untuk wajah bulat.
Model Rambut untuk Wajah Bulat yang Bisa Diterapkan
Memilki wajah bulat bukan berarti anda hanya bisa menerapkan model potongan rambut yang itu-itu saja. Ada banyak model rambut untuk wajah bulat yang bisa anda terapkan dan menambah daya tarik anda. Model rambut lurus panjang yang jauh merupakan salah satu model rambut favorit bagi mereka yang memlliki wajah bulat. Model rambut ini memang sangat cocok untuk bentuk wajah anda yang bulat. Model rambut ini bisa membantu membuat wajah anda lebih panjang. Selain itu, anda juga bisa menerapkan model rambut bob, hanya saja pilihlah model bob dengan bagian belakang yang lebih tinggi dan lebih panjang didepan sehingga membantu menyamarkan bentuk wajah anda yang bulat.
Model Rambut untuk Wajah Bulat yang Sebaiknya Dihindari
Selain beberapa hal di atas, ada pula beberapa model rambut yang wajib anda hindari jika anda memiliki bentuk wajah yang bulat. Beberapa hal tersebut antara lain model rambut keriting yang bisa membuat wajah anda terlihat makin penuh. Selain itu, potongan rambut sepanjang dagu, rambut berbelah tengah, dan model rambut yang mengembang di bagian pipi dan samping telinga. Model tersebut bisa membuat wajah anda terlihat makin bulat. Itulah beberapa model rambut untuk wajah bulat yang sebaiknya anda hindari.
http://tipsperutbuncit.com/model-rambut-untuk-wajah-bulat/
follow @taugak_sih dan fans fb facebook.com/asiktau
0 komentar:
Posting Komentar